[Spyshot] Supra GTR 150 Terbaru V3 Terpantau Di Test di Jalanan Malaysia
Eppbchannel.com :
Sebut saja ini adalah honda winner versi vietnam, memang agak mengejutkan sih tapi eppb tidak terkejut hehee... Sosok bebek yang di duga calon penerus supra GTR 150 yang ada di indonesia ini juga tampak di test di jalanan malaysia ? Waaah akan ada yang baru rupanya di sana
Motor ini tertangkap kamera di sekitar jalanan penang malaysia, di mana itu lokasinya eppb kurang tahu pasti yang pasti ya di malaysia. Yang jadi pertanyaan akankah di indonesia juga di perbarui ? Itu yang masih abu-abu soalnya di negara ini Honda Supra GTR masih unit lama. Atau versi 2 lebih tepatnya .
Honda winner 150R atau sebutnya jika di malaysia adalah RS150R ini rencana akan rilis di pertengahan tahun ini ... Nah untuk indonesia sendiri masih abu-abus belum terendus sama sekali unit bebek terkencang honda ini.
Secara desain yang tampil di spyshot ini bebek yang di labur warna hitam ini tampak maskuler dan tebal serta posisi headlamp yang berada di tengah bawah. Se olah-olah mengikuti sang terkencang bebek VVA.
Nampaknya malaysia akan mendapatkan update bebek ini terlebih dulu mengingat market di sana lebih suka bebek daripada skutic. Dimana kondisi ini sangat masuk akal ketimbang memasarkan diindonesia yang hanya bisa meraih keuntungan sedikit. Perkiraan rilis resminya unit ini adalah bulan juni atau juli 2021.
Last sengan spyshot di atas bisa di pastikan bahwa malaysia akan terlebih dahulu mencicipi honda supra GTR150 versi 3 ini atau di sana lebih di kenal dengan winner 150 Di vietnam. Prediksi malaysia akan menajdi negara kedua ini terbukti dengan adanya penampakan ini tidakan honda ini adalah untuk merespon kehadiran dari yamaha bebek terkencang yakni MX- king 155 yang diberikan label di sana Y16ZR sebulan lalu. Terus indonesia gimana? ... Mimpi ini mungkin agak jauh bro pasalnya yang biasanya yamaha gencar sodorkan produk ini saja terkesan kurang nafsu. Apa lagi honda hehhe
Posting Komentar untuk "[Spyshot] Supra GTR 150 Terbaru V3 Terpantau Di Test di Jalanan Malaysia"
Posting Komentar